Cara menghilangkan gigitan serangga dengan Cepat

blogger templates
Cara menghilangkan gigitan serangga. -Pernahkah anda digigit nyamuk ?
Mengapa bisa timbul bengkak dan kemerahan? Itu karena didalam pembuluh darah kita terdapat sistem imun yang kalau dalam keadaan normal akan beredar mengikuti aliran darah.

Pada saat terjadi luka atau gigitan serangga  di permukaan kulit maka ada semacam isyarat yang menyebabkan mengumpulnya sistem imun tadi pada kulit yang terluka. Nah, isyarat sistem imun itulah yang menyebabkan pembengkakan pembuluh darah dan menjadikannya kemerahan.

Dalam kejadian tertentu pembengkakan akibat digigit serangga bisa sangat fatal, contohnya gigitan lipan atau sengatan kalajengking. Selain bengkak, juga menyebabkan rasa sakit yang luar biasa karena menyebarnya racun kalajengking tadi mengikuti aliran darah.

Namun demikian, anda tidak usah cemas, kami tradisionalkesehatan.blogspot.com  memberikan cara menghilangkannya :

1. Menghilangkan Bengkak Bekas Gigitan Nyamuk

ambilah sedikit garam, lalu gosok-gosokkan pada bagian yang digigit nyamuk tad. Dengan cara ini, insya Allah bekas gigutan terdebut akan lenyap.


2.  Menghilangkan Nyeri Bekas Gigitan Kalajengking

Cara menghilangkan rasa nyeri oleh gigitan kalajengking yaitu dengan  seekor cecak yang masih hidup. Caranya ekornya dipotong separoh (bisanya kalo dipegang ekornya akan putus sendiri) lalu ujung nya dibuang dan ekornya yang masih melekat apda badan cecak yang masih hidup ditempelkan pada tempat yang disengat. Insya allah rasa sakitnya akan hilang. 


Caraa menghilangkan gigitan serangga dengan Cepat

Itulah sedikit informasi yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat !